Pada senin 30 januari 2023 Sekolah tinggi ilmu kesehatan samarinda sedang merayakan kegiatan dies natalis yang ke 4, acara ini dilaksanakan di lapangan parkir sekolah ilmu kesehatan samarinda, kegiatan diawali dengan pembukaan oleh Mc yaitu Della ariyanto dan Kristian imanuel selanjutnya dilakukan pembacaan doa, serta menyanyikan lagu indonesia raya dan mars stiksam oleh ukm paduan suara stiksam, dilanjutkan dengan penampilan tari persembahan oleh ukm tari stiksam yang membawakan tarian dayak, lalu dilanjutkan dengan sambutan-sambutan oleh Ketua panitia dosen yaitu ibu apt. reksi sundu M.Sc, lalu dilanjutkan dengan Ketua panitia mahasiswa yaitu Nanda dwi rahmat, dilanjutkan dengan sambutan oleh Bapak apt. Supomo, S.Si, dan sambutan oleh ketua kagama stiksam yaitu bapak robian, kegiatan selanjutnya penampilan kolaborasi oleh ukm paduan suara stiksam dan ukm tari stiksam yang membawakan lagu wonderland indonesia, dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng serta peresmian studio baru sekolah tinggi ilmu kesehatan samarinda, acara pun berlanjut dengan perlombaan, yang pertama adalah lomba menghias tumpeng yang diikuti oleh prodi Alih jenjang, diploma 3, dan sarjana farmasi angkatan 2019,2020,2021 dan 2022 lalu dilanjutkan dengan ishoma, setelah ishoma dilanjutkan dengan lomba stiksam fashion week, kegiatan ini juga diikuti oleh mahasiswa stiksam, setelah itu kegiatan pun selesai dan dilanjutkan keesokan harinya.